Susana terbangun setelah 20 tahun koma. Kini, sebagai remaja 90-an dalam tubuh perempuan abad ke-21, Susana harus mengarungi dunia yang tak lagi familiar baginya, dan ia harus belajar hidup di dalamnya.


Susana terbangun setelah 20 tahun koma. Kini, sebagai remaja 90-an dalam tubuh perempuan abad ke-21, Susana harus mengarungi dunia yang tak lagi familiar baginya, dan ia harus belajar hidup di dalamnya.